Sunday, January 1, 2012

SELAMAT TAHUN BARU 2012


Assalamualaikum...Salam sejahtera dan Salam 1Malaysia.

Kepada semua pembaca blog Gossip Rakyat yang budiman, Tahun 2011 telah pun melabuhkan tirainya namun dalam kita bergembira dengan kedatangan tahun baru suasana politik dalam negara semakin dilihat seakan tepu dan rancak dengan politik fitnah memfitnah, hina menghina dan caci mencaci satu sama lain.

Sambutan manusia setiap memasuki tahun baru begitu besar dan semarak. Banyak tradisi dan ritual diciptakan khusus untuk merayakan datangnya tahun baru, abad baru, dan atau millennium baru. Tidak sedikit dana, waktu, dan tenaga dibuang untuk menyelenggarakan perhelatan tersebut. Bukan hanya itu, atas nama perayaan tahun baru, berbagai kegiatan yang terlarang dan mubazir menjadi legal dan lazim, misalnya pesta kembang api, perang petasan, begadang masal, pesta seks, dan pesta narkoba. Perlu juga dicatat, perayaan tahun baru selalu menelan korban manusia, entah kerana mengabaikan masa’, party buih serta minuman keras di club-club malam dan percikan api. Semuanya menjadi persembahan yang lumrah dalam perayaan tahun baru.

Mengapa hampir di seluruh dunia orang menerima begitu saja ritual yang banyak mengorbankan dana, waktu, tenaga, dan bahkan jiwa ini?

Kealpaan manusia kepada karyanya sendiri merupakan kealpaan manusia kepada dirinya sendiri. Sebab, dengan begitu manusia menjadi terasing (alienated) dari dirinya sendiri atau, dengan lain perkataan, manusia telah menjadi obyek dari apa yang mereka konstruksikan sendiri. Detik, hari, bulan, tahun, abad, dan millennium merupakan satuan-satuan dalam “bangun” yang kita buat sendiri untuk mematok dan mengukur waktu. Begitu pula istilah “tahun baru”, “abad baru”, dan “millennium baru”, semuanya buatan kita sendiri. Oleh kerana itu, menjadikan hal itu sebagai patokan bagi perubahan kehidupan kita sama halnya dengan orang yang menyembah patung buatannya sendiri.


GR kata: GR ingin mengucapkan Selamat Tahun Baru 2012 kepada semua rakyat Malaysia..semoga Tahun 2012 akan menjadi lebih baik pada kehidupan kita berbanding Tahun 2011.

No comments:

Post a Comment